(A) Berbaringlah di lantai, dengan kedua lutut membentuk 90 derajat. Putar lutut sehingga menyentuh lantai, jaga posisi sikut dan punggung atas tetap rata di lantai. Silangkan tangan Anda di atas dada, hingga menyentuh bahu.
(B) Angkat badan Anda ke atas. Tahan, dan perlahan kembali ke posisi awal. Lakukan pada sisi kaki yang lainnya.
0 komentar:
Posting Komentar